0
Thumbs Up
Thumbs Down

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

okezone
okezone - Sun, 19 Mar 2023 07:03
Dilihat: 147

JAKARTA - PT Pertamina (Persero) menyewa kontrakan sebagai hunian sementara bagi korban kebakaran Depo atau Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Plumpang, Jakarta Utara.

Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mengatakan, pihaknya menyiapkan kontrakan agar bisa dihuni warga yang rumahnya terdampak langsung alias ikut terbakar akibat insiden Depo Plumpang.

BACA JUGA:

"Bagi warga yang terdampak rumahnya terbakar ini kami siapkan bantuan untuk kontrak hunian sementara. Untuk kebutuhan sewa hunian maupun untuk mengganti dari barang-barang yang terbakar," ujar Nicke dalam saat rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi VI, Selasa, 14 Maret 2023.

Dirangkum Okezone, Minggu (19/3/2023), berikut fakta Pertamina siapkan hunian bagi korban Depo Plumpang:

1. Hunian

Nicke memastikan sudah menyapkan kontrakan agar bisa dihuni warga yang rumahnya terdampak.

BACA JUGA:

2. Total Anggaran Ganti Rugi

Selain menyediakan hunian, Pertamina juga memberikan bantuan materil dengan anggaran sebesar Rp1,72 miliar.


"Jadi ini yang kami berikan kepada warga, ini yang sudah kami berikan, ada dua RW yang terdampak, RW 1 ada 166 dan RW 9 ada 65, ada bantuan yang sudah kami serahkan. Total bantuan Rp1,72 miliar per 11 Maret 2023," katanya.

Sumber: okezone

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

4 Fakta Terbaru Korban Kebakaran Depo BBM Plumpang, Ini yang Diberikan Pertamina

  
PARTNER KAMI
JPNN
genpi
Republika Online
LIPUTAN6
okezone
BBC
bintang
bola
Antvklik
rumah123
Rumah
Love Indonesia
CENTROONE
wartaekonomi
Voice of America
Popular
Gocekan
Teqnoforia
Angelsontrip
Makanyuks
BisnisWisata
Jakarta Kita
Indonesia Raya News
RajaMobil
Mobil123
Otospirit
MakeMac
Indotelko
Inditourist
TEKNOSAINS
MotorExpertz
Mobil WOW
Oto
Kpop Chart
salamkorea
slidegossip
Hotabis
INFOJAMBI
Japanese STATION
pijar
SeleBuzz
Mobilmo
Cintamobil
Football5star
Citra Indonesia
OTORAI
Sehatly
Hetanews
Inikata
Nusabali
Garduoto
batampos
covesia
carmudi
idnation
inipasti
teknorush
winnetnews
mediaapakabar
carvaganza
mediakepri
kabarsurabaya