Transaksi pen jualan IMOS 2022 Mencapai 100 Milyar Rupiah I'mJakarta, 17 November 2022 - Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022 yang diselenggarakan oleh Asosiasi Industri Sepeda motor Indonesia (AISI) pada 2-6 November 2022, dan selama lima hari penyelenggaraannya IMOS 2022 berhasil mencatat hasil yang sangat baik.IMOS 2022 menjadi tuan rumah untuk total lebih dari 65 merek peserta. Dari merek sepeda motor yakni anggota AISI seperti PT Astra Honda Motor, PT Kawasaki Motor Indonesia, PT Suzuki Indomobil Sales, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing, serta beberapa merek sepeda motor lain, seperti Benelli, Husqvarna, Italjet, Keeway, KTM, Royal Alloy, Royal Enfield, serta termasuk juga sepeda motor listrik Davigo, Energica, ION Mobility, NIU, Polytron, Treeletrik, sementara Smartby EV Centre memamerkan U-Winfly, Volta, ECGO, BF Goodrich, Sunrace, Bravo, Goda dan I Moto. Serta berbagai industri pendukung seperti ban, spareparts, pelumas mesin, aksesoris seperti helm dan apparel, dan berb